Gigi anak yang berjejal menyebabkan anak kurang percaya diri untuk ke sekolah dan beraktifitas. Gigi yang tidak rapih pada anak dapat diminimalisir dengan penggunaan trainer T4K
Trainer T4K merupakan produk buatan Australia yang digunakan untuk membantu merapihkan gigi anak yang berjejal pada usia 6-11 tahun.
cara pemakaiannya sangat mudah. anak harus memakai 1 jam saat pulang sekolah dan dipakai semalaman saat dia tidur, namun alat ini sangat membutuhkan kedisplinan yang tinggi dari anak.
Trainer T4K memiliki trainer lanjutan berwarna merah. Trainer ini dipakai saat gigi anak sudah rapih dan digunakan untuk fiksasi gigi yang telah rapih.